Thursday, December 11, 2014


LombokNesia-Haii....Apa kabar?? Ngomong-ngomong ini sudah hampir libur semester, jadi saya mau posting keindahan Lombok. Jadi anda bisa menentukan tujuan liburan anda. Nah kali ini saya mau ngunggah beberapa pantai yang lagi naik daun.

1. Pantai Bukit Tebing
Pantai Tebing Lombok Utara
7og4nk.blogspot.com
Pantai Tebing Lombok Utara adalah pantai dengan pasir hitam dengan sebuah tebing di sebelah selatan dengan ketinggian kurang lebih 20 meter, Pantai Tebing tergolong pantai yang sangat bersih baik di daratan maupun di dalam lautnya Read More

2. Pantai Nambung & Air Terjun Asin
berbagifun.blogspot.com

Pantai Nambung adalah sebuah pantai yang belum banyak diketahui masyarakat, namun kini sudah banyak orang yang mengetahuinya. Di kiri pantai ini ada sebuah tanjung yang namanya Jagog. Tanjung ini memiliki keunikan yaitu terdapatnya Air Terjun Asin yang berasal dari balik bebatuan read more

3. Pantai Semeti

https://www.facebook.com/123359181032125/photos/a.758038834230820.1073742283.123359181032125/906879899346712/?type=1
http://www.nusatenggaraindonesia.com/2014/09/semeti-beach-welcome-to-planet-krypton.html
Seperti Planet Krypton??
Pantai Semeti adalah sebuah pantai berciri khas unik yang belum banyak diketahui orang. Di kiri-kanan pantai ini terdapata Tanjung yang berbatu, namun bebatuan itu terlihat keren karena seperti terukir dan tertata. Pantai ini berlokasi di antara pantai Mawun dan Selong Belanak / di samping Pantai Mawi.

4. Pantai Pink & Tanjung Ringgit


Siapa yang tidak mengenal tempat ini?..pastinya sebagian besar kita mengetahuinya.

5. Pantai Sungkun

Selamat Datang di Pantai Sungkun Lotim
Selamat Datang di Pantai Sungkun Lotim
Karang di Pantai Sungkun saat surut..
Bebatuan Karang di Pantai Sungkun saat surut..
Deburan ombak memecah kesunyian Pantai Sungkun
Deburan ombak memecah kesunyian Pantai Sungkun
Pantai Sungkun adalah Pantai baru yang fenomenal di Lombok. Kini pantai ini sedang banyak dibicarakan di media sosial. Pantai ini memiliki keunikan pada pasirnya yang tersusun sejajar dengan bebatuan karang di Pinggirnya. Daya tarik utama pantai ini adalah gili berbentuk tebing mirip seperti kura-kura. Selain itu di sisi kanan pantai ini juga terdapat sebuah tanjung berupa bukit yang tinggi dan diujungnya terdapat sebuah berugak.
Pantai ini terletak berdekatan dengan Pantai Surga. Sebelum pertigaan terakhir Pantai Surga, kita tidak belok kekanan tetapi tinggal lurus saja. Nah pantai sungkun terletak di ujung jalan tersebut. 
http://blimin.blogdetik.com/2014/01/24/pantai-sungkun/

Catatan: Agar tidak tersesat, anda sebaiknya banyak-banyak bertanya di penduduk sekitar.

6. Mangku Sakti Waterfall
http://www.nusatenggaraindonesia.com/2014/08/mangku-sakti-waterfall.html
Nah...Ini dia ni Air Terjun yang lagi hot di Lombok. Lokasinya berada di Sajang, Sembalun, Lombok Timur. Kalo dari Ibu Kota Lombok Timur memakan waktu +-2jam perjalanan menggunakan kendaraan Pribadi. Pada musim hujan jalan akan becek dan semakin membahayakan anda, karena jalurnya masih tanah dan turun naik (curam).

Catatan: Disarankan menggunakan kendaraan khusus seperti mobil offroad / motor trail / sejenisnya yang cocok untuk trek menantang

7. Pegasingan Hill


Anda pengen ke Sembalun, Trekking Rinjani, dan menikmati keindahannya??. tapi tenaga, waktu,/bekal tidak cukup. Cobain aja nih manjat miniatur Rinjani/bukit Pegasingan. Dijamin tidak kalah indah dengan rinjani. 
Pegasingan di ambil dari nama permainan gasing khas lombok (sebuah ukiran kayu yang diputar menggunakan tali/alit). Read More


Source: lomboknesia.blogspot.com & lain2

Mohon maaf kalo banyak info yang kurang dan belum ditambahkan (belum sempat diposting)
Jika anda ingin menanyakan sesuatu tentang postingan ini silakan:

Comment!!/
Emai        : fadlisyarief99@gmail.com
Facebook: https://www.facebook.com/fadli.syariefz
Twitter     : @fadli_syarief
Pin BB     : 7cd0d805

1 comments: